MUI Solo menerbitkan buku yang berjudul “Kritik dan Evaluasi Gerakan Deradikalisasi Aqidah kaum Muslimin di Indonesia”.
Sebuah buku yg melawan opini gerakan deradikalisasi yang belakangan riuh digaungkan oleh BNPT (Badan Nasional Penanggulangan Terorisme) pimpinan Ansyaad Mbaai.
Sebuah buku yg melawan opini gerakan deradikalisasi yang belakangan riuh digaungkan oleh BNPT (Badan Nasional Penanggulangan Terorisme) pimpinan Ansyaad Mbaai.
Mari simak latar belakangnya lebih jauh, pendapat-pendapat para pakar, dan tanya jawab yang lumayan panas antara pembicara dengan peserta diskusi
***
Judul Kegiatan: Bedah Buku Konspirasi Deradikalisasi
Narasumber:
- Prof.DR.Zainal Arifin (MUI Solo)
- HM. Luthfie Hakim, SH., Mh. (Komisi Hukum dan Perundang-Undangan MUI Jakarta Pusat)
- KH. Mudzakkir (Pimpinan Ponpes Al Islam Solo)
- Dr. Eko Prasetyo, SH. (Direktur PUSHAM UII Yogyakarta)
Moderator: Dr. Yadi Purwanto, Psi, MM (Dosen UMS Surakarta)
Tempat/waktu: Masjid Kampus UGM, Ahad, 14 Agustus 2011, pukul 08.00-11.30 WIB
Untuk mendownload rekamannya klik ..::: di sini ::..